Jumat, April 25, 2025
BerandaBaliBadungKPU Badung Sebut, Lima Orang KPPSnya Sempat Sakit Saat Pemilu Ini

KPU Badung Sebut, Lima Orang KPPSnya Sempat Sakit Saat Pemilu Ini

GATRABALI.COM, BADUNG – Lima orang Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) di tiga Kecamatan di Kabupaten Badung kelelahan dan jatuh sakit saat bertugas saat mengawal pencoblosan dan penghitungan suara, Rabu, 14 Februari 2024.

KPPS sebagian besar sakit akibat, Asam Lambung, Kelelahan hingga Pusing-pusing

“Lima petugas KPPS ini, bertugas di Kecamatan Kuta Selatan serta dua sisanya bertugas di kecamatan Mengwi dan Kuta, Badung,” ujar, Komisioner KPU Kabupaten Badung, Agung Rio Swandisara, Kemarin, Kamis, 15 Februari 2024 malam di kantor Graha Pemilu, Alaya Giri Nata, Kabupaten Badung.

Baca Juga  Pelestarian Budaya, Metempeng Gandong Diusulkan Jadi Warisan Budaya Tak Benda

Dirinya menyebutkan, setelah sebelumnya lima orang KPPS ini sempat menjalani perawatan akhirnya kondisinya telah membaik hingga, Kamis, Kamis, 15 Februari 2024 malam.

Sembari Dirinya menambahkan, KPU Badung telah memastikan KPPS telah tercover BPJS Kesehatan selama menjalani perawatan.(gun/gb)

RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisment -

Most Popular

Recent Comments